PMKRI Ende Ingatkan Para Clerus Agar Tidak Terlibat Politik Praktis

Avatar photo
Berita76.Com

Ende // Berita 76. Com,-
Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI),- Cabang Ende mengingatkan kepada para kaum Clerus/imam agar tidak terlibat dalam kerja – Kerja politik praktis.

Hal tersebut diungkapkan Ketua Presidium PMKRI Cabang Ende, Erlanus Le’u saat memberi pidato politik pada momen pelantikan Dewan Pimpinan Cabang PMKRI Ende, Selasa, ( 3 /9/ 2024) lalu.

Erlan menegaskan  keterlibatan para kaum Clerus /imam dalam kerja – kerja praktis politik akan berdampak pada kepincangan dalam mengawal jalannya pesta demokrasi.

Baca Juga :  Ketua DPW Gelora NTT Minta Kader Gelora Di Ende Menangkan Paket Melki - Jhoni Dan JaSa