Redaksi76.com || Surabaya – SMAK Frateran Surabaya merupakan salah satu sekolah di Indonesia yang memiliki segudang prestasi.
Bagaimana tidak? periode Desember 2022 hingga hari ini, begitu banyak prestasi yang diraih oleh anak – anak SMAK Frateran Surabaya baik itu dibidang akademik, maupun non akademik.
Media ini pernah menulis tentang sejumlah prestasi yang diraih oleh anak – anak SMAK Frateran Surabaya, seperti juara e-sport, pada Februari 2023, juara Kompetisi Sains Zeta Nasional (KSZN) yang perlombaannya di gelar pada Desember 2022.
Selanjutnya, Juara Industrial Automation Robotic Competition (IARC), pada Februari 2023, Meraih medali perunggu pada ajang Olimpiade Pateron Nasional Special Edition yang perlombaannya di gelar pada Desember 2022.
Selain itu siswa/i SMAK Frateran Surabaya kembali menjuarai dua lomba Food Technologi Rally Games pada Februari 2023, juara satu Ivent K2 Music Party pada januari 2023, raih Gold Medal pada Ajang Olimpiade Kedokteran pada Desember 2022.
Sejak awal tahun 2024, siswa/i SMAK Frateran Surabaya kembali menorehkan berbagai prestasi membanggakan.
Mereka selalu meraih juara di berbagai event perlombaan baik di skala nasional maupun internasional.
CATATAN REDAKSI :Apabila ada pihak yang merasa dirugikan dan/atau keberatan dengan penayangan artikel dan/atau berita tersebut diatas, Anda dapat mengirimkan artikel dan /atau berita berisi sanggahan dan/atau koreksi kepada Redaksi kami,sebagaimana diatur dalam pasal (1) ayat (11) dan (12) Undang-undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.
Artikel/berita dimaksud dapat dikirim melalui email : berita76gmail.com atau ke no kontak : +62 813 3982 5669 / +62 812 3646 2309.